A Decrease In The Number Of Palm Oil Acids Using The Ion Exchange Method
Abstract
Keywords: deacidification, anion resin, n-heksan, NaOH, CPO
Abstrak (Indonesian)
Crude Palm Oil (CPO) adalah salah satu minyak nabati yang memiliki kandungan asam lemak bebas. Asam lemak bebas yang juga dikenal fat fatty acid (FFA) dengan persentase dibawah 5 merupakan salah satu parameter yang mempengarui harga jual komoditi ini. CPO yang digunakan pada penelitian ini berasal dari stasiun fatpit dengan angka asam 18 sampai dengan 24 mgKOH/gminyak. Penelitian ini bertujuan untuk menurunkan asam lemak bebas yang terkandung dalam CPO dengan metode ion exchange menggunakan bantuan resin Amberlite IRA 900 dan Lewatit Monoplus M500 lalu dihitung angka asamnya. Pelarut yang digunakan dalam penelitian ini adalah n-heksan dengan rasio 1:1, 2:3, 3:2 dan 1:2 terhadap minyak. Penelitian diawali dengan melakukan aktifasi terhadap kedua jenis resin menggunakan larutan NaOH 4% sebanyak 450 ml, kemudian masing masing resin dialiri minyak bercampur heksan dengan perbandingan awal 1:1, hasilnya kemudian didestilasi untuk memisahkan minyak dan heksan lalu hitung angka asamnya. Resin yang telah digunakan kemudian dibilas dengan menggunakan methanol sebelum melakukan penurunan angka asam lagi, jika angka asam sudah ≥ 5 mgKOH/mgminyak dilakukan regenerasi terhadap resin yang digunakan. Hasil penelitian ini menujukkan resin Lewatit dengan rasio 3:2 mampu menurunkan angka asam secara konsisten selama 3 kali penurunan, regenerasi tidak berpengaruh terhadap penurunan angka asam.
Kata Kunci: deacidification, anion resin, n-heksan, NaOH, CPO
Full Text:
Full Text PDFReferences
1 Astuti, W., 2006. Penurunan Kadar Lemak Bebas Minyak Kelapa Sawit (CPO) Menggunakan Zeoit Alam Lampung. Prosiding Seminar Nasional 2006 Iptek Solusi Kemandirian Bangsa. Yogyakarta, 2-3 Agustus 2006.
2 Maddikeri, et al., 2012. Adsorptive Removal Of Saturated And Unsaturated Fatty Acids Using Ion Exchange Resin. Ind. Eng. Chem. Res. 2012, 51, 6869 – 6876.
3 Wu, W. L., Tan, Z. Q., Wu, G. J., Yuan, L., Zhu, W. L., Bao, Y. L., Pan, L. Y., Yang, Y. J., Zheng, J. X., 2013. Deadicification Of Crude Low Calorie Cocoa Butter With Liquid- Liquid Extraction and Strong Base Anion Exchange Resin. Separation and Purification Technology 102 (2013) 163-172.
4 Hadiah, F., Irawati., Prakoso, T., Soerawidjaja, T.H., 2014. Deacidification of Fatty Oils Using, Anion Exchange Resin. The 5th Sriwijaya International Seminar On Energy and Environmental Science & Technology, Palembang Indonesia.
5 Gan, S., Ng, H, K., Chan, P, H., Leong, F, L., Heterogeneous Free Fatty Acids Esterification In Waste Cooking Oil Using Ion Exchange Resin. Fuel Processing Technology 102 (2012) 67-72.
6 Jiang, Y., Lu, J., Sun, K., Ma, L., Ding, J., Esterification Of Oleic Acid With Ethanol Catalyzed By Sufonated Cation Exchange Resin : Experimental and Kinetic Studies. Energy Conversion and Management 76 (2013) 980-985.
7 Feng, Y., He, B., Cao, Y., Li, J., Liu, M., Yan, F., Liang, X., Biodiesel Production Using Cation Exchange Resin As Heteregeneous Catalyst. Bioresource Technology 101 (2010) 1518-1521.
8 Kitakawa, N.S., Tsuji, T., Chida, K., Kubo, M., Yonemoto. T., 2010. Simple Continous Production Proses Of Biodiesel From Oil With High Content Of Free Fatty Acid Using Ion Exchange Resin Catalysts. Energy Fuels 2010, 24,3634-3638.
Gabungan Pengusaha Kelapa Sawit Indonesia (GAPKI)., 2014. Industri Minyak Sawit Indonesia Menuju 100 Tahun NKRI. Bogor, Indonesia.
DOI: http://dx.doi.org/10.24845/ijfac.v5.i3.59
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Editorial Office:
Department of Chemistry, Faculty of Mathematics and Natural Sciences, Universitas Sriwijaya
Jl. Palembang-Prabumulih Km.35 Indralaya Ogan Ilir Sumatera Selatan 30662
IJFAC by Department of Chemistry, Faculty of Mathematics and Natural Sciences, Universitas Sriwijaya is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License